Lirik Lagu Isi Hati - Nadira Adnan
Berikut merupakan Lirik Lagu Isi Hati - Nadira Adnan.
Lirik Lagu Isi Hati - Nadira Adnan
Sayang ku ingin kau tahu
Kaulah yang termanis dan yang terindah
Dalam tidurku di dalam mimpiku
Kau hadir tebarkan pesonamu
Sungguh ku ingin tahu
Apa yang kau rasakan
Meski kau tak tahu
Apa yang ku inginkan
(Mungkin ku rapuh) jangan ragukan aku
(Aku tak tahu) kamu harus tahu
(Mungkinkah diriku) tentu saja kamu
Hanya dirimu
Dengarlah sayang
Apa yang ku inginkan dalam hatiku
Pastikan sayang
Yakinkan hatimu hanya untukku
Ku tahu memang bukan hanya diriku
Yang mengisi hari-hari di hatimu
Namun ku yakin hanya aku
Yang mengerti isi hatimu
Percayalah hanya kamu satu yang mampu
Membuat diriku mengerti apa arti cinta itu
(Mungkin ku rapuh) jangan ragukan aku
(Aku tak tahu) kamu harus tahu
(Mungkinkah diriku) tentu saja kamu
Hanya dirimu
Dengarlah sayang
Apa yang ku inginkan dalam hatiku
Pastikan sayang
Yakinkan hatimu hanya untukku
Ku tau memang bukan hanya diriku
Yang mengisi hari-hari di hatimu
Namun ku yakin hanya aku
Yang mengerti isi hatimu
Aku yang tau isi hatimu
Aku yang tau isi hatimu
Aku yang tau isi hatimu
Aku yang tau isi hatimu
Dengarlah sayang
Apa yang ku inginkan dalam hatiku
Pastikan sayang
Yakinkan hatimu hanya untukku
Dengarlah sayang
Apa yang ku inginkan dalam hatiku
Pastikan sayang
Yakinkan hatimu hanya untukku
Ku tau memang bukan hanya diriku
Yang mengisi hari-hari di hatimu
Ku tau memang bukan hanya diriku
Yang mengisi hari-hari di hatimu
Namun ku yakin hanya aku
Yang mengerti isi hatimu