Lirik Lagu Takkan Pernah Mati - Mytha Lestari
Berikut merupakan Lirik Lagu Takkan Pernah Mati - Mytha Lestari.
Lirik Lagu Takkan Pernah Mati - Mytha Lestari (OST Nini Thowok)
kau indah sempurna
kamu milikku yang berharga
kau pergi tak kembali
kau tinggalkan aku sendiri
aku berharap kamu kembali
walau tak seperti dulu
kemana ku pergi
ku tau kenanganmu terkubur disini
kamu kusayangi walau ku tau
kamu tak lagi disini
cinta ini tak akan pernah mati
walau dunia kita beda
kau pergi tak kembali
kau tinggalkan aku sendiri
aku berharap kamu kembali
walau tak seperti dulu
kemana ku pergi
ku tau kenanganmu terkubur disini
kamu kusayangi walau ku tau
kamu tak lagi disini
cinta ini tak akan pernah mati
walau dunia kita beda
(kemana ku pergi)
(ku tau kenanganmu terkubur disini)
aku berharap kamu kembali
walau tak seperti dulu
kemana ku pergi
ku tau kenanganmu terkubur disini
kamu kusayangi walau ku tau
kamu tak lagi disini
cinta ini tak akan pernah mati
walau dunia kita beda
(kemana ku pergi)
(ku tau kenanganmu terkubur disini)
(kamu kusayangi walau ku tau)
(kamu tak lagi disini)